sambel pecel khas solo
Description
Sambal pecel merupakan sambal yang terbuat dari campuran cabai, gula merah, dan Page 2 kacang tanah sebagai bahan utamanya. Salah satu yang khas dari sambal ini yaitu 2 aroma daun jeruk yang segar dan cita rasa unik kencur. Sambal pecel pada awalnya hanya digunakan untuk pelengkap nasi pecel.
Price history chart & currency exchange rate