UNIGRAIN ROLLED OAT REPACK 1KG

UNIGRAIN ROLLED OAT REPACK 1KG
Unigrain
sku: 27556070140
$1.98-3%
$1.92
Shipping from: Indonesia
   Description
Kemasan Repack!
Manfaat Gandum bagi Kesehatan
Beberapa manfaat gandum bagi kesehatan tubuh adalah:
1. Membantu mengendalikan berat badan
Rutin mengonsumsi gandum utuh dapat membantu menjaga berat badan tetap ideal, terutama untuk wanita yang obesitas.
2. Menjaga kesehatan pencernaan
Gandum utuh banyak mengandung serat. Nutrisi ini dapat berguna sebagai probiotik alami yang dapat meningkatkan kadar bakteri baik di usus, serta menjaga kesehatan pencernaan.
3. Menurunkan risiko kanker usus besar
Sejumlah penelitian membuktikan, rutin mengkonsumsi biji-bijian seperti gandum utuh dapat menurunkan risiko kanker usus besar.
4. Meningkatkan metabolisme tubuh
Tekanan darah tinggi dan kadar kolesterol tinggi adalah jenis gangguan metabolisme yang sering menyerang. Namun, Anda bisa meningkatkan metabolisme tubuh dengan rutin mengkonsumsi gandum utuh.
5. Mencegah diabetes tipe 2
Magnesium dalam gandum utuh dapat membantu memproses insulin dan mengeluarkan glukosa dari tubuh. Coba rutin makan gandum utuh setiap hari agar gula darah terjaga dan Anda terlindungi dari diabetes tipe 2.
6. Mengendalikan peradangan kronis
Salah satu manfaat mengonsumsi gandum bagi tubuh manusia adalah mencegah peradangan kronis. Kandungan antioksidan betaine dalam gandum utuh berguna untuk mengendalikan peradangan berkepanjangan karena gangguan sistem kekebalan tubuh.
7. Mencegah batu empedu
Batu empedu terbentuk akibat pelepasan asam empedu yang berlebihan. Nah, serat dalam gandum bisa melancarkan pencernaan. Dengan begitu, risiko penyakit batu empedu bisa dicegah karena tubuh tak perlu mengeluarkan banyak asam empedu.
8. Menjaga kesehatan tulang
Banyak orang kekurangan kalsium, sehingga kesehatan tulangnya terganggu. Tapi, Anda bisa menambah nutrisi ini dengan rutin makan gandum utuh. Beberapa jenis gandum memiliki kalsium yang melimpah.
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed