Sirup Kawista Dewa Burung Rembang

Sirup Kawista Dewa Burung Rembang
Dewa Burung
sku: 20240111756
$3.18+7%
$3.41
Shipping from: Indonesia
   Description
Sirup berbahan dasar buah kawis. sirup khas kota Rembang,
kemasan botol kaca, untuk keamanan pengiriman jarak jauh kami sarankan untuk memilih kemasan botol plastik. jika tetap menginginkan kemasan botol kaca kami tidak menanggung kerusakan. terimakasih.
MANFAAT BUAH KAWISTA UNTUK KESEHATAN
Buah kawista adalah jenis buah dari ras jeruk yang tidak terlihat seperti jeruk.
Bentuk buah ini bulat dengan berwarna kuning kecoklatan. Daging buah
kawista berwarna coklat dengan banyak serat buah didalamnya. Buah yang
beraroma khas ini mengandung manfaat baik untuk kesehatan. Berikut ini
beberapa manfaatnya:
Obat Batuk
Buah kawista dapat mengobati penyakit batuk. Hal ini dapat dilakukan dengan
cara mengkonsumsi sirup kawista atau buah kawista yang telah matang. Buah
ini mengandung cola yang bisa efektif untuk mengatasi batuk dengan cara
alami dan sehat.
Menambah Energi Tubuh
Kandungan glukosa yang melimpah di buah kawista dapat meningkatkan
stamina tubuh. Buah kawista juga banyak sekali dimakan serta diolah buat
menjadi bahan tonikum yakni dapat mengembalikan energi yang banyak sekali
keluar sesudah melakukan kerja berat, olahraga, lembur, maupun pekerjaan
ekstrak yang lainnya.
Memperkuat Daya Tahan Tubuh
Manfaat kawista untuk tubuh yaitu meningkatkan daya tahan tubuh atau sistem
imun. Buah ini kayak akan vitamin dan mineral yang membantu sistem imun
Anda untuk bertahan melawan penyakit yang akan menyerang, seperti demam,
flu, dan juga batuk.
Mengobati Diare dan Disentri
Manfaat buah kawista bagi tubuh selanjutnya adalah untuk diare. Konsumsi
buah kawista yang masih muda atau mentah dengan rasa yang pekat
dipercaya dapat mengobati gangguan diare bahkan disentri.
Penurun Panas Demam
Buah kawista dapat menjadi obat alami penurun panas demam. Caranya yaitu
dengan merebus buah ini lalu meminum air rebusannya. Minumlah air rebusan
tersebut setiap hari sampai panas demam akan turun.
Obat Sakit Perut
Manfaat kawista untuk perut yaitu menetralkannya. Kawista dapat menetralkan
kondisi perut yang mengalami gejala sakit, seperti perih maupun kram. Hal ini
dapat dilakukan dengan mengonsumsi buah kawista dengan cara
menambahkannya dalam daftar menu makanan seha
Halo sobat nyemil, Selamat datang ditoko Kartika Blora Online
Banyak snack2 jadul dan Unik khas Kabupaten Blora dan sekitarnya, cek ETALASE LAIN NYA KAK
snack jadul yg pasti dikangeni
dikemas dengan banyak varian. jadi lebih puas makannya dan sesuai kebutuhan.
Produk selalu baru ya kak, karena ada toko online & offline jadi fast moving
jika ingin info lebih, silahkan chat kami dulu, akan di balas cepat
karena barang juga di jual di toko offline jadi mohon konfirmasikan jumlah barang yg akan di order, terima kasih
Terimakasih, Happy shoping
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed