Sang Figuran

Sang Figuran
Rezkiyah Publisher
sku: 18223077808
$5.05-3%
$4.90
Shipping from: Indonesia
   Description
Nama : Sang Figuran
Penerbit : Rezkiyah Publisher
QRCBN : 62-307-3580-739
Tahun Terbit : 2022
Bagaimana reaksi kalian saat membuka mata dan berada di tempat asing? Itulah yang dialami oleh Adrianne Pertiwi. Panik tentu saja, apalagi Annr menyadari bahwa dia bertransmigrasi ke dalam tokoh figuran yang muncul hanya dalam beberapa halaman.
Anne menempati tokoh figuran yang memiliki kekasih ketua geng yang merupakan sahabat pemeran utama pria. Nasib Anne dan kekasih akan berakhir tragis, mereka berdua meninggal karena kecelakaan yang direncanakan oleh sang antagonis untik protagonis wanita.
Apakah Anne akan mengubah alur atau membiarkannya berjalan sesuai dengan novel?
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed