Prime Tepung Roti / Prime Breadcrumbs
Description
Tepung Roti Prime merupakan tepung roti berkualitas tinggi, dengan harga ekonomis. Sangat cocok untuk aneka makanan. Terbuat dari bahan pilihan, cocok untuk menggoreng berbagai jenis gorengan seperti nugget, risoles, udang, pisang goreng, roti goreng, dll. Dengan kemasan 10kg yang diperuntukan untuk industri, UMKM, retail, hotel, dan restoran. Jika ingin tepung yang lebih halus, breadcrumb prime dapat di blender untuk menghasilkan butiran lebih halus.
Tersedia varian Mix dan White
Tersedia varian Mix dan White
Price history chart & currency exchange rate