MADU RANDU / Madu Ceiba

MADU RANDU / Madu Ceiba
NoBrand
sku: 18544800697
$4.30
Shipping from: Indonesia
   Description
Madu Randu dihasilkan oleh lebah ternak yang menghisap nektar dari bunga pahon kapuk randu.
Kapuk randu (ceiba pentandra) adalah jenis pohon tropis yang tergolong ordo Malvales dan family Malvaceae, berasal dari bagian utara Amerika selatan, Amerika tengah dan Caribia. kata "kapuk" digunakan untuk menyebut serat yang dihasilkan dari bijinya. Pohon ini juga sering disebut Kapas Jawa atau kapuk Jawa.
Madu randu yang baik mempunyai tingkat kekentalan antara 18%-19%. Madu ini sangat cocok untuk digunakan mengobati panas dalam.
Ciri madu randu, sebagai berikut:
Warna madu randu coklat bening/cerah, bila ditempatkan ditempat yang volumenya cukup besar maka madu ini akan berwarna coklat bening.
Aroma madu randu adalah wangi bercampur segar agak sedikit menyengat namun dominan wangi segarnya, segar disini bisa diibaratkan kurang lebih seperti wangi vitamin C/sedikit asam.
Rasa madu randu manis segar, sangat nikmat, sangat cocok untuk obat panas dalam atau campuran es teh, atau anda suka daging bakar madu? Madu randu juaranya
Manfaat Madu Randu
menurunkan panas demam
mengatasi sariawan, campak, pilek, batuk
menambah nafsu makan bagi anak-anak
Netto 1000grm dan 500grm
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed