Labuna Mix - Merica, Ketumbar, Kunyit Bubuk

Labuna Mix - Merica, Ketumbar, Kunyit Bubuk
Labuna
sku: 6857905728
$1.75-1%
$1.73
Shipping from: Indonesia
   Description
Deskripsi Labuna Mix (Merica, Ketumbar, Kunyit) Bubuk
Halo sobat labuna! Kenalin, produk baru kita, eh nggak baru juga sih, tapi inovasi baru buat para newbie labuners, yaitu..... Labuna Mix!
Isi 72 sachet
campur 3 varian (merica, kunyit, ketumbar bubuk) masing masing 2 sachet atau 2 renteng
Cocok buat yang mau coba coba produk kita satu pack isinya komplit loh, ada merica bubuk, ketumbar bubuk, sama kunyit bubuk komplit di satu pack loh
Ayo buruan order yah
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed