Kastengel

Kastengel
sku: 10011823670
ACCORDING TO OUR RECORDS THIS PRODUCT IS NOT AVAILABLE NOW
$4.18
Shipping from: Indonesia
   Description
Kue kastengel berisikan keju pilihan. Kue ini dibuat menggunakan bahan bahan berkualitas dan dijaga kesegarannya seperti butter wijsman asli dan blueband dan keju melimpah pada adonan. Kue kastengel ditaburi dengan keju yang garing dan renyah.
Butter Wijsman membuat kue terasa empuk dan lezat.
Produksi dilakukan secara HOMEMADE, sehingga pembuatan kue dilakukan setelah order dan tanpa bahan pengawet.
Proses pembuatan sekitar 1-2 hari (tapi karena di shopee minimal 7 hari jd kami cantumkan 7 hari), pengiriman H+1 (keesokan harinya) setelah pembuatan.
Kue kami pastikan HALAL karena tidak memakai bahan-bahan yang haram.
Kue akan disusun dalam toples ukuran 500gr.
Catatan:
-Untuk pengiriman keluar kota kue akan dipacking dengan bubble wrap dan dilapisi dus padat.
-Untuk pengiriman luar kota, jika kue berantakan dalam toples diluar kendali kami, karena kami selalu packing dengan hati2 seperti foto yg tertera, karena foto tersebut real picture.
-Untuk pengiriman dalam kota menggunakan GOSEND/GRABSEND kue juga akan dipacking menggunakan bubble wrap agar lebih aman.
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed