Biskuit Gabin Lido Samarinda - Rasa Susu - Kemasan Kecil

Biskuit Gabin Lido Samarinda - Rasa Susu - Kemasan Kecil
Lido
sku: 1030723152
$1.02-2%
$1.00
Shipping from: Indonesia
   Description
Kue gabin kuno khas Samarinda yang populer dijadikan oleh-oleh.
Komposisi:
Tepung terigu, butter, gula, susu bubuk, margarine, garam, soda kue.
Netto 120 gram/pack.
**Informasi Penting Tentang Pengemasan Paket**
Untuk memastikan keamanan produk selama pengiriman, berikut hal-hal yang perlu diperhatikan:
1. Produk Rentan Rusak
Karena produk dan kemasannya cukup ringkih, kami menyarankan pembeli memilih opsi Plus Bubble. Dengan ini, paket akan dilapisi bubble wrap tambahan, dan kami menyediakan kardus secara gratis untuk perlindungan ekstra.
2. Upaya Maksimal dari Pihak Kami
Kami selalu mengemas dengan sangat hati-hati dan menambahkan stiker Fragile pada paket. Namun, kerusakan ringan selama proses pengiriman tetap menjadi risiko yang mungkin terjadi di luar kendali kami.
3. Wajib untuk Area Tertentu
Bagi pembeli di luar Kalimantan Selatan diwajibkan untuk memilih opsi Plus Bubble mengingat perjalanan yang lebih panjang dan risiko kerusakan yang lebih tinggi.
4. Persetujuan Pemesanan
Dengan membeli produk ini, Anda dianggap telah memahami dan menyetujui poin-poin di atas, sehingga diharapkan tidak ada kesalahpahaman atau penilaian negatif yang tidak berdasar.
Terima kasih atas pengertiannya!
#gabinsusu
#kuegabinresepkuno
#camilanbahari
#kuegabinfavorit
#gabinkhassamarinda
#kalimantansnack
#oleholehmurahenak
#oleholehkhaskalimantan
#mumscity
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed