Bamboo Coffee - Natural Robusta

Bamboo Coffee - Natural Robusta
sku: 1499485981
ACCORDING TO OUR RECORDS THIS PRODUCT IS NOT AVAILABLE NOW
$3.79
Shipping from: Indonesia
   Description
KOPI GUNUNG SUMBING
Di produksi oleh petani lokal di lereng Gunung Sumbing pada ketinggian 1300 mdpl.
Kopi dihasilkan melalui proses pemilihan biji yang matang (petik merah) dan telah dilakukan proses pernyortiran sehingga di hasilkan biji kopi dengan kualitas maksimal (tiada cacat/rusak)
Roasting/sangrai tergantung selera pembeli, bisa light, medium atau dark. Untuk permintaan khusus silahkan live chat di kolom diskusi.
Kopi yang diproduksi :
Natural Arabica
Wash Arabica
Honey Arabica
Luwak Arabica
Wine Arabica
Pea Berry/ Lanang Arabica
Natural Robusta
Dikemas dalam kemasan yang berkualitas dan tahan lama dengan berat 200 gram per kemasan.
TIPS PENYAJIAN - untuk 1 cangkir kopi nikmat
VARIAN ARABICA
Penyajian dengan V60
- 15 gr biji kopi giling kasar no 4
- 180 ml air mendidih diamkan sampai 90 'C
- Tuang 30 ml pertama blooming 40 detik
- Selanjutnyat per 30 ml diamkan selama 10 detik (jangan sampai kering)
Penyajian biasa (tubruk)
- 15 gr biji kopi giling kasar no 4
- 180 ml air mendidih diamkan sampai 90 'C
- Tuang perlahan (gerakan memutar) hingga butiran kopi terangkat ke atas)
lakukan hingga batas atas maksimal permukaan cangkir
VARIAN ROBUSTA
Penyajian dengan V60
- 10 gr biji kopi giling kasar no 4
Umumnya jenis Robusta tingkat kepahitan lebih tinggi, bagi yang suka pahit
Silahkan tetap di 15 gr
- 180 ml air mendidih diamkan sampai 90 'C
- Tuang 30 ml pertama blooming 40 detik
- Selanjutnyat per 30 ml diamkan selama 10 detik (jangan sampai kering)
Penyajian biasa (tubruk)
- 15 gr biji kopi giling kasar no 4
- 180 ml air mendidih diamkan sampai 90 'C
- Tuang perlahan (gerakan memutar) hingga butiran kopi terangkat ke atas)
lakukan hingga batas atas maksimal permukaan cangkir
KOPI LOKAL SIAP MENDUNIA
Harga
1. Natural robusta 200 gr 55 rb
2. Natural arabica 200 hb hbgr 85 rb
3. Honey arabica 200 gr 95 rb
4. Lanang arabica 200 gr 165 rb
5. Wine arabica 200 gr 165 rb
6.luwak liar rabica 200 gr 205rb
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed