BENIH TERONG F1 PROVITA 1100 BUTIR CAP PANAH MERAH

BENIH TERONG F1 PROVITA 1100 BUTIR CAP PANAH MERAH
Cap Panah Merah
артикул: 25140415723
$2.26
Доставка из: Индонезия
   Описание
Terong Provita adalah terong lalap hibrida yang memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
Bentuknya bulat
Warnanya hijau mengkilap dengan lurik putih di bagian bawah
Berat per buahnya 40–45 gram
Rasanya agak manis
Daging buahnya berwarna putih
Tahan terhadap penyakit GV dan BW
Cocok ditanam di dataran rendah hingga menengah
Dapat dipanen pada umur 55–65 hari setelah tanam (HST)
Potensi hasil panennya sekitar 40–60 ton per hektar
Terong Provita dapat ditanam di polibag, sawah, bedengan, atau hidroponik. Penanaman sebaiknya dilakukan pada sore hari agar tanaman lebih cepat beradaptasi.
Terong Provita dapat diolah dengan berbagai cara, seperti dimakan mentah, direbus, dikukus, atau ditumis.
   График изменения цены & курс обмена валют

Пользователи также просматривали