Kopi Java Arabica Beruang Mas
Description
Kopi Java Arabika Beruang Mas adalah biji kopi arabika jawa pilihan yang ditanam di ketinggian 1000mdpl. Diproses secara natural, menghasilkan cita rasa beraroma karamel yang gurih, manis, dan spicy. Body: 4/5, Acidity: 3/5. Berat bersih 200 g.
Price history chart & currency exchange rate