Foul Medammes Merk Teba 400 Gram Dubai Fava Beans Board beans

Foul Medammes Merk Teba 400 Gram Dubai Fava Beans Board beans
NoBrand
sku: 19741331774
$3.38-1%
$3.34
Shipping from: Indonesia
   Description
Foul Medammes Merk Teba 400 Gram Dubai Fava Beans Board beans
Kacang fava atau yang juga dikenal dengan nama board beans adalah jenis kacang yang termasuk ke dalam tumbuhan polong. Kacang fava tumbuh di dalam cangkang seperti kerang dan diselimuti oleh lapisan yang juga dapat dimakan.
Memiliki cita rasa yang sedikit manis dan bertekstur lembut, kacang fava mengandung banyak gizi dan vitamin yang tentunya sayang untuk Anda lewatkan.
Manfaat kacang fava untuk kesehatan
Seperti kacang lainnya, kacang fava memiliki kandungan protein yang tinggi. Bagi Anda yang tak konsumsi daging, kacang ini bisa menjadi salah satu pilihan makanan untuk memenuhi kebutuhan protein di satu hari.
Kacang fava juga memiliki berbagai kandungan lain yang dapat memberikan manfaat untuk tubuh Anda. Berikut beberapa di antaranya.
1. Berpotensi meringankan gejala penyakit Parkinson
Menurut beberapa penilitan, kacang fava kaya akan kandungan levo-dihydroxy phenylalanine atau L-dopa, sebuah komponen yang ketika dicerna oleh tubuh akan berubah menjadi zat kimia di otak bernama dopamin. Hormon dopamin memiliki kaitan yang sangat erat dengan penyakit Parkinson.
2. Kacang fava sumber protein yang baik
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, kacang fava juga dapat menjadi sumber protein yang baik. Kacang fava mengandung sekitar 30 gram protein dalam penyajian per 100 gramnya
3.Mengandung mineral yang baik untuk pertumbuhan tubuh
Berbagai mineral yang terkandung dalam kacang fava ternyata juga memberikan manfaat untuk pertumbuhan tulang. Porsi sebanyak 100 gram kacang fava mengandung fosfor sekitar 521 mg dan tembaga sekitar 0,82 mg.
Kedua komponen ini sangatlah berguna untuk kesehatan tulang. Tembaga merupakan salah satu komponen yang memainkan peran penting dalam produksi kolagen.
4. Membantu dalam perkembangan janin
Dalam porsi 150 gram kacang fava, terdapat kandungan vitamin B9 atau folat sebanyak 170 microgram. Folat merupakan komponen yang sangat dibutuhkan dalam pembentukan DNA atau pertumbuhan lain yang menyangkut genetik.
#kacangfava #favabean #boardbeans #fava #foulmeddames
   Price history chart & currency exchange rate